Visi dan Misi

VISI

Menjadi Akademi Kebidanan yang bermutu dalam menghasilkan bidan komunitas yang berkompeten dan berkarakter di Tingkat Nasional Tahun 2030.

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang bermutu di bidang kebidanan komunitas yang jujur, mengayomi, ramah, peduli dan tanggap kepada masyarakat.
  2. Mengembangkan ilmu pengetahuan, sikap dan perilaku, ketrampilan praktikum dan konseling kebidanan.
  3. Menyelenggarakan kerjasama dan kemitraan dengan institusi terkait, stakeholder dan pendayagunaan lulusan serta melaksanakan advokasi pada pihak-pihak terkait untuk mendapatkan dukungan dalam kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi.